Anthony Cacace Lepas Sabuk IBF: Saya Incar Pertarungan Besar

Keputusan Mengejutkan dari Anthony Cacace iNews Game Sport – Petinju asal Irlandia Utara, Anthony Cacace, membuat keputusan mengejutkan dengan melepaskan sabuk juara dunia kelas super bulu versi IBF. Langkah ini cukup menggemparkan dunia tinju, mengingat Cacace baru saja meraih gelar tersebut. Namun, menurutnya, keputusan ini di ambil demi mengejar pertarungan yang lebih besar dan lebih menguntungkan …